Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Solo

Kenapa Anda Harus (Wajib) Liburan Ke Solo ?

Artikel ini di khususkan untuk siapa saja yang suka pada liburan, traveling, suka hal – hal yang baru, dan tentunya cinta pada pelestarian budaya Indonesia , Jawa khususnya. Sebelum berlanjut ke artikel utama "Kenapa anda harus liburan ke Solo" mari kita melirik ke spion masa lalu dimana sebelum hari ini, di masa lalu suku Jawa adalah salah satu suku yang sangat kaya, kaya akan budaya. Hal ini di benarkan dengan apa yang bisa kita lihat, dengar, rasakan sekarang, tentang keaneka ragaman bahasa, tarian, musik dan masakan, bahkan lebih luas dari pada itu, budaya adalah tentang apa saja yang di ciptakan oleh manusia yang mempunyai pola tersendiri yang khas. Pusat kebudayaan jawa pada masa lampau terletak di kerajaan  - kerajaan kuno, penyebarannya di sebarkan oleh para pedagang, pemerintahan, sampai ke wali songo, dan yang menarik setiap akar budaya tersebut memiliki ciri khas yang unik dimana selalu ada makna baik yang sengaja tersembunyi. Solo atau yang lebih dike